Adobe Photoshop adalah editor grafis raster yang dikembangkan dan diterbitkan oleh Adobe Inc. untuk Windows dan macOS. Ini awalnya dibuat pada tahun 1988 oleh Thomas dan John Knoll. Sejak itu, perangkat lunak telah menjadi standar industri tidak hanya dalam pengeditan grafik raster, tetapi juga dalam seni digital secara keseluruhan. Dengan demikian, nama perangkat lunak telah menjadi merek dagang umum, yang mengarah ke penggunaannya sebagai kata kerja (mis. “Untuk photoshop sebuah gambar”, “photoshop”, dan “kontes photoshop”) meskipun Adobe melarang penggunaan tersebut. Photoshop dapat mengedit dan membuat gambar raster dalam beberapa lapisan dan mendukung topeng, pengomposisian alfa, dan beberapa model warna termasuk RGB, CMYK, CIELAB, warna titik, dan duoton. Photoshop menggunakan format file PSD dan PSB sendiri untuk mendukung fitur-fitur ini. Selain grafik raster, Photoshop memiliki kemampuan terbatas untuk mengedit atau merender teks dan grafik vektor (terutama melalui jalur kliping untuk yang terakhir), serta grafik dan video 3D. Kumpulan fiturnya dapat diperluas dengan plug-in; program yang dikembangkan dan didistribusikan secara independen dari Photoshop yang berjalan di dalamnya dan menawarkan fitur baru atau yang disempurnakan. Begitu banyak efek-efek yang ada pada Adobe Photoshop untuk menyempurnakan gambar – gambar yang kurang sempurna, salah satu efek yang ada di Adobe Photoshop yaitu efek glass.

Membuat efek glass di Adobe Photoshop tidak sesulit yang ada di benak kita, terutama bagi Anda yang masih dalam tahap belajar menggunakan Adobe Photoshop.

Pertama disini saya menggunakan sebuah gambar background yang ingin saya berikan efek Glass. Namun jika teman – teman ingin menggunakan gambar lain tidak jadi masaah yah.

Membuat Efek Glass di Adobe Photoshop

Kemudian disini saya copy > paste gambarnya.

Membuat Efek Glass di Adobe Photoshop

Kemudian klik menu Filter > Blur > Gaussian Blur.

Membuat Efek Glass di Adobe Photoshop

Lalu akan muncul pengaturan seperti gambar dibawah ini. Atur sesuai selera dan jangan lupa klik Ok jika telah selesai yah.

Membuat Efek Glass di Adobe Photoshop

Kemudian klik menu Effect > Filter Gallery > Distort > Glass. Lalu kemudian atur pengaturan seperti dibawah ini jika ingin mendapatkan hasil akhir yang sama, namun jika tidak bisa disesuaikan dengan selera teman – teman yah, jangan lupa klik OK.

Membuat Efek Glass di Adobe Photoshop

Dan hasilnya akan jadi seperti ini.

Membuat Efek Glass di Adobe Photoshop

Bagaimana teman – teman mudah bukan Membuat Efek Glass di Adobe Photoshop. Semoga ilmu tentang desain selalu bertambah di setiap harinyaa yah. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat. Sampai jumpa pada artikel yang selanjutnya yah.